ADHD masa remaja dan ketergantungan NARKOBA

Sebuah penelitian menunjukkan data sekitar 75% remaja dengan ADHD yang tidak diberi pengobatan menjadi penyalahguna narkoba. Sedangkan penderita ADHD remaja yang diberikan pengobatan hanya 25%-nya yang menyalahgunakan narkoba.

Besarnya kecenderungan anak atau remaja dengan ADHD yang menjadi penyalahguna narkoba adalah salah satu sifat dari penderita ADHD adalah rasa ingin tahunya yang besar tetapi impulsif (tidak berpikir panjang tentang konsekuensi terhadap sesuatu hal) sehingga lebih besar kemungkinan bagi mereka mencoba-coba narkoba sampai \\\'kebablasan\\\' menjadi ketergantungan.

Dilain pihak, sebelum menggunakan narkoba-pun, anak ADHD sudah banyak mengalami masalah emosional dan perilaku sehingga ketika tidak diberi bimbingan yang tepat maka pelarian dari rasa frustasinya bisa salah jalan menggunakan narkoba.


sumber : klik

0 comments:

Post a Comment

About this blog

Curhatan, Berita, Fenomena, Olahraga, dan lainnya Insya Allah akan ada di sini...
thanks for your visit at this blog dan follow saya juga di sini :)

About Me

My photo
just simple and keep simply

Followers